logo web
Cari Film

Black Doves

Tahun Rilis
:
2024
Episode
:
6 Episode

PLOT & SINOPSIS

Serial asal Inggris ini dibintangi oleh Keira Knightley, Ben Whishaw, dan Sarah Lancashire, dengan premis yang menarik tentang kerja sama dua mata-mata untuk mengungkap misteri pembunuhan kekasih gelap salah satu dari mereka.

Dari luar, Helen Webb terlihat seperti ibu dan istri pada umumnya. Namun, di balik itu, ia adalah seorang mata-mata profesional yang bekerja untuk organisasi rahasia bernama Black Doves. Selama sepuluh tahun terakhir, Helen diam-diam membocorkan rahasia suaminya yang seorang politisi kepada Black Doves.

Namun, ketika selingkuhannya, Jason, ditemukan tewas terbunuh, atasannya memanggil sahabat lama Helen, Sam Young (Ben Whishaw), untuk melindungi wanita itu. Sam yang ternyata seorang pembunuh bayaran andal, ditugaskan menjaga Helen tetap aman, sementara Helen sendiri berusaha menyelidiki siapa dalang di balik pembunuhan Jason.

PEMERAN

Keira Knightley
Keira Knightley
Helen Webb
Andrew Buchan
Wallace Webb
Andrew Koji
Jason
Omari Douglas
Michael
Sam Troughton
Stephen Yarrick
Ella Lily Hyland
Williams

INFORMASI LAINNYA

Rating
:
R
Bahasa
:
Inggris
Produser
:
Penulis Naskah
:
Joe Barton
Produksi
:
Sound Mix
:
Aspect Ratio
:

TRAILER

YouTube video

FILM SERUPA

ARTIKEL TERKAIT

FILM TERBARU
Film Lainnya →
cross linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram